Buku ‘Kepingan Cerita Negeri’ Diluncurkan, Salah Satunya Bercerita tentang Hutan Wakaf di Jantho

Peluncuran buku dirangkai dengan kegiatan diskusi yang dihadiri Asisten II Sekretariat Daerah (Setda) Aceh, Teuku Ahmad Dadek, Hasfiandi dari Bappeda Aceh, Martunis dari Bainprom, dan sejumlah perwakilan NGO/LSM. ‘Kepingan Cerita Negeri’ ini merupakan buku yang berisi tentang peran NGO/LSM dalam mewujudkan tujuan pembangunan berkelanjutan atau Sustainable Development Goals (SDGs). SELENGKAPNYA

Ultah Didie untuk Hutan Indonesia

Tuhan telah menganugerahi Indonesia dengan hutan hujan tropis yang begitu luas, bahkan ketiga terluas di dunia. Hutan dengan berbagai fungsinya adalah penyeimbang ekosistem bagi kehidupan di bumi. Kita perlu menjaga hutan beserta isinya agar bumi tetap menjadi tempat yang nyaman dan aman untuk tempat kita. Banyak aksi nyata yang bisa kita lakukan untuk ikut menjaga kelestarian dan keberadaan hutan, dua di antaranya adalah […]